Jawab:
Berikut adalah contoh penggunaan kata depan dalam kalimat:
- Adik laki-lakiku bersekolah di SMTI Yogyakarta.
- Bibi berangkat ke Kalimantan besok pukul 6 pagi.
- Rudi menyembunyikan handphonenya di dalam laci meja.
- Semua warga mengadu ke Pak Lurah mengenai kondisi jalan yang rusak.
- Aku berdiri antara Rita dan Dina.
- Sekolahku terletak antara rumah sakit dan kantor pos.
- Kepala sekolah memeriksa tas siswa dari
- Ibu akan kembali dari Jakarta minggu depan.
- Lukisanku tidak pernah lebih bagus daripada lukisan kakak.
- Jarak sekolah ke rumahku lebih lama daripada jarak sekolah ke rumah nenek.
- Rumah ini hanya dibangun oleh ayah dan kakek saja.
- Ibu diantar oleh ayah setiap berangkat kerja.
- Aku dimarahi oleh guru ketika aku terlambat masuk kelas.
- Ratna mendapat surat cinta dari Galih setiap minggu.
- Dokter memutuskan ibu harus rawat inap di rumah sakit.
Demikian beberapa contoh penggunaan kata depan dalam kalimat. Semoga Bermanfaat.